Prasasti yang pertama muncul di Indonesia mempergunakan bahasa Sansekerta yang berasal dari India. Prasasti itu adalah prasasti Mulawarman dari Kerajaan Kutai di Kalimantan bagian timur sekitar tahun 400 masehi. Prasasti Mulawarman disusul oleh serangkaian prasasti berbahasa Sansekerta peninggalan Kerajaan Tarumanagara di Jawa sebelah barat. Setelah sejumlah prasasti berbahasa Sansekerta, muncul prasasti berbahasa asli nusantara yang diawali dengan prasasti berbahasa Melayu.
Continue readingMonth: April 2020
Sembako Tidak Bisa Membunuh Covid-19, Sembako Bukan Amunisi Perang Melawan Covid-19
Sembako tidak membunuh virus. Sembako adalah alat ekonomi yang tidak akan bisa menyelesaikan masalah kesehatan dan Covid-19 ini adalah masalah kesehatan, yang sangat parah.
Continue readingMasa Kosong di Jawa dan Hadirnya Prasasti Melayu
Terdapat masa dimana tidak ada prasasti yang terbit di Jawa dan dimasa itu prasasti berbahasa Melayu mengisi kekosongan.
Continue reading